MIMPI ALIS / BULU MATA (Menurut Tafsir Islam)

Kata Tafsir - Mimpi yang dianggap sebagai kembang tidur ternyata mempunyai beragam tafsir dan arti lho sobat. Percaya atau tidak, itu tergantung dari penilaian orang dan pribadi diri kita sendiri yakni orang yang mengalami mimpi tersebut.
Arti mimpi itu sendiri juga berbagai macam. Apa yang kita alami saat mimpi ternyata mempunyai arti-arti tersendiri yang menyimpan misteri. Kembali lagi pada diri kita untuk percaya atau tidak
Dreams are considered as a sleeping flower turned out to have a variety of tafseer and meaning lho buddy. Believe it or not, it depends on the judgment of the person and the person we are, the person experiencing the dream.
The meaning of the dream itself is also various. What we experience when the dream turns out to have its own meaning that holds the mystery. Back again to us to believe it or not
Mimpi sudah lama dipercaya membawa pesan-pesan mistis yang sanggup memberi haluan besar kepada manusia. Mimpi baik, mimpi buruk hanyalah satu dari triliunan takwil, tafsir, personifikasi makna arti dan refleksi dari realitas. Secara psikologi dan spiritual mimpi berguna untuk menautkan masa silam, hari ini dan esok nanti. Sebab, ketika seseorang bermimpi, sewaktu-waktu sukmanya dapat pergi dan putus dari raga. Tuhan tidak mungkin mentransplantasikan sesuatu yang mubazir dan sia-sia termasuk menciptakan mimpi.
Dreams have long been believed to bring mystical messages capable of giving man great direction. A good dream, a nightmare is only one of trillions of takwil, interpretation, personification of meaning and reflection of reality. Psychologically and spiritually useful dreams to link the past, today and tomorrow. Because, when a person dreams, at any time sukmanya can go and break from the body. God can not transplant anything wasteful and futile including creating dreams.
Sebagai suara nubuwwah di masa depan, mimpi terkadang mengarahkan jalan sejarah suatu bangsa. Mimpi termasuk wilayah pengalaman pribadi, ia merupakan fenomena universal dan memainkan peranan penting dalam pembentukan kebudayaan manusia. Hampir dapat dipastikan, semua orang pernah bermimpi. Sepanjang catatan sejarah manusia, mimpi dan penafsirannya telah mengilhami orang-orang suci dan para nabi, penyair serta raja-raja, maupun para filosof. Namun tidak semua mimpi adalah benar dan otentik.
As a nubuwwah voice in the future, dreams sometimes direct the course of a nation's history. Dreams include areas of personal experience, it is a universal phenomenon and plays an important role in the formation of human culture. Almost certainly, everyone ever dreamed. Throughout the records of human history, his dreams and interpretations have inspired the saints and prophets, poets and kings, as well as philosophers. But not all dreams are true and authentic.


BERIKUT TAFSIR / MAKNA / ARTI MIMPI ALIS / BULU MATA MENURUT TAFSIR ISLAM

Dua pelipis dalam mimpi melambangkan dua anak yang mulia dan diberkahi. Sedangkan alis mata melambangkan budi pekerti, kehidupan relegius dan kedudukan yang baik. Dan cacat pada pelipis menandakan kekurangan dalam hal-hal di atas. Dan di antara pentakwil ada yang menafsirkan bahwa dua alis yang pekat dan lebat menandakan pujian, karena kaum wanita menghitamkan alisnya dalam berhias.
Two temples in dreams symbolize two glorious and blessed. While eyebrows symbolize the character, relegius life and a good position. And defects in the temple signifies deficiencies in the things above. And in between there are pentakwil interpret that two dense and bushy eyebrows signifies praise, because women blacken eyebrows in ornate.
Adapun mata, ditafsirkan sebagai agama dan akal yang dipakai untuk membedakan antra yang benar dan yang sesat. Jika seseorang bermimpi melihat banyak mata di sekujur tubuhnya, itu menandakan peningkatan keshalehan dan ketaatan dalam menjalankan agama. Apabila seseorang bermimpi melihat perutnya terbuka dan dalamnya ada beberapa mata, itu menandakan bahwa ia seorang kafir atau atheis. Allah SWT berfirman,
As for the eyes, interpreted as a religion and reason which is used to distinguish between multiple correct and perverse. If someone dreams of seeing a lot of eyes on her body, it signifies an increase in piety and religious observance in the running. If someone dreams of seeing her belly open and inside there are some eyes, it signifies that he is an infidel or atheist. Allah says,
ما جَعَلَ اللهُ لِرَجُلٍ مِنْ قَلْبَيْنِ في‏ جَوْفِهِ
"Allah sekali-kali tidak menjadikan bagi seseorang dua buah hati dalam rongganya; ...." (QS. al-Ahzab:4)
"God never makes for one of two hearts in their sockets; ...." (Qur'an, al-Ahzab: 4)
Jika seseorang bermimpi seolah-olah mata-nya diganti dengan mata orang lain yang aneh dan tidak ia kenal, itu berarti penglihatannya akan lenyap lalu orang lain yang akan menjadi penunjuk jalan baginya. Sedangkan jika ia mengenal siapa pemiliki mata itu, berarti ia akan mengawini putri dari orang tersebut serta dari orang itu ia akan memperoleh kebaikan. Mimpi kehilangan kedua belah mata menandakan kematian anak. Apabila seseorang bermimpi melihat matanya buta sedang ia berada di tempat yang asing, itu menandakan bahwa ia akan tetap berada di pengasingan atau perantauan sampai meninggal dunia.
If someone had a dream as if his eyes replaced with strange eyes of others, and he did not know, it means that his vision would disappear and others would be pointing the way for him. Whereas if he knew who the owner of the eyes, meaning he will marry the daughter of the man and of the man he will gain favor. Dream lost both eyes signify the death of the child. If someone dreams of seeing a blind eye while he was in an unfamiliar place, it indicated that he would remain in exile or overseas to death.


Dalam tafsirannya, mata yang terbuat dari besi adalah pertanda kesedihan yang sangat me-nyakitkan sampai-sampai aib orang yang melihat mimpi itu terbongkar. Adapun mimpi mem-bukakan mata sendiri kepada orang lain menandakan bahwa ia akan memperhatikan dan menolong orang itu dalam segala urusannya. Sedangkan jika seseorang bermimpi memandang orang lain dengan pandangan sinis, ditafsirkan bahwa ia dengki kepada orang tersebut.
In his interpretation, the eyes are made of iron is a sign of grief is very me-painful as to disgrace those who saw the dream was uncovered. The dream mem-open the eyes of his own to others indicates that he will pay attention and help him in all his affairs. Whereas if someone dreaming looking at others with a cynical view, interpreted that he was jealous of the person.
Barangsiapa bermimpi seolah-olah ia mendengar dengan mata dan melihat dengan telinga berarti ia akan membawa putri dan keluarganya kepada pekerjaan maksiat. Dan siapa bermimpi melihat di telapak tangannya ada mata manusia atau binatang, itu menandakan bahwa ia akan memperoleh harta dalam bentuk benda. Jika seseorang bermimpi melihat sebuah mata dan ia terpukau serta melihatnya sebagai sesuatu yang indah, maka itu menandakan bahwa ia akan melakukan sesuatu yang membahayakan keimanannya.
Whoever dreamed as if he heard with his eyes and saw the ear means that it will take our daughter and her family to work immoral. And who dream of seeing in the palm of his hand there is the human eye or an animal, it signifies that he will have treasure in the form of objects. If someone dreams of seeing an eye, and he was amazed, and saw it as something beautiful, then it indicates that he will do something harmful to his faith.
Mata yang hitam di dalam mimpi melambangkan agama. Mata yang berwarna biru pekat melambangkan bid'ah. Mata yang berwarna biru (seperti mata orang-orang Eropa) menandakan pekerjaan yang bertentangan dengan agama. Sedangkan mata yang berwarna hijau menandakan sebuah agama yang menyangkal agama-agama lainnya.
A black eye in the dream symbolizes religion. Dark blue eyes symbolize heresy. The eyes are blue (like the eyes of the Europeans) indicates employment against religion. While eyes are green signifies a religion that denies other religions.


CATATAN / NOTE
Sebahagian dari mimpi yang kita alami mungkin adalah mainan tidur (gangguan syaitan). Bergantung kepada waktu kita tidur dan kebiasaanya mimpi yang benar selalu berlaku apabila keadaan kita tidur dengan nyenyak terutama 1 jam selepas lena tidur sehingga sebelum waktu subuh. Setiap perkara yang berlaku, berserahlah kepada Qada dan Qadar kerana Allah SWT lah yang maha mengetahui.
Some of our dreams may be sleeping toys (satanic disorders). Depending on the time we sleep and the habit of true dreams is always true if we sleep soundly, especially 1 hour after the surrender of sleep so before dawn. Every applicable matter, surrender to Qada and Qadar for Allah Almighty is the all-knowing.

Artikel Terkait